Wednesday, August 26, 2015

Cara Membuat Teks Dengan Menggunakan Contour

Interactive contour tool merupakan salah satu fasilitas dari aplikasi atau software Corel Draw. interactive contour tool ini berfungsi untuk membuat teks atau kata menjadi lebih tebal atau seakan - akan berlapis - lapis. untuk memulainya berikut cara membuatnya:

1. pertama - tama buka lah terlebih dahulu software coreldraw versi apa saja yang Anda punya dengan cara klik kiri dua kali pada icon coreldraw atau klik kanan pilih open.


2. arahkan lah kusor mouse Anda pada pojok kiri atas dan pilihlah new, untuk membuat halaman kerja baru.


3. setalah terbuka halaman kerja, sekarang arahkan kusor Anda ke samping kiri atau toolbox dan pilihlah teks tool atau berbentuk A lalu blokkan ke halaman kerja, disini ketikkan lah teks atau kalimat yang Anda inginkan.



4. arahkan kembali kusor Anda ke toolbox, dan kali ini pilihlah pick tool, lalu klik kanan pada teks atau kalimat tersebut dan pilihlah convert to artistik text.



5. lalu carilah interactive contour tool pada toolbox dan langkah selanjutnya tariklah tanda yang seperti titik - titik dibawah teks atau kalimat tersebut sesuai dengan kebutuhan.



6. editlah teks atau kalimat tersebut sesuai dengan keinginan Anda, misalnya contour step nya menjadi 5 dan contour offset menjadi 0,025 serta ubahlah warna nya sesuai keinginan Anda.

selamat mencoba, semoga bermanfaat...amin.