Sunday, August 16, 2015

Cara Memperbaiki Flashdisk yang Mati Total

Flashdisk sekarang ini sudah jadi suatu kebutuhan, tanpa flashdisk tampaknya dunia ini sangat luas dan penuh dengan kerumitan, tapi bagaimana jika Anda mempunyai flashdisk yang baru saja dibeli atau flashdisk kesayangan yang penuh dengan file - file penting tapi flashdisk Anda mengalami yang Mati Total, jangan khawatir coba dengan cara berikut ini :
Tapi sebelumnya siapkan dulu peralatan berikut :
1. Alat solder
2. Timah segulungan
3. Pisau Cutter atau obeng minus yang tipis tujuannya nanti untuk membuka Casing Flashdisk
4. Komponen Crystal yang berwarna kuning, beli di toko elektonik atau jika ada teman Anda yang punya flashdisk yang masih nyala tapi sudah gak bisa diformat dengan segala cara.

Berikut langkah-langkahnya :
1. Buka Casing Flashdisk
2. Ganti komponen Crystal yang berwarna kuning
3. Buka lah dengan Solder, kemudian ganti lah dengan yang baru.
4. Pasang kembali ke Casingnya
5. Silakan mencoba, semoga flashdisk Anda sudah berfungsi kembali.